Pamdam jaya meminta pada masyarakat Jakarta dan sekitarnya. Bagi masyarakat yang di rugikan oleh kolektor


Jakarta, tangraya.com

Pamdam jaya meminta pada masyarakat Jakarta dan sekitarnya. Bagi masyarakat yang di rugikan oleh kolektor dan melakukan perampasa, memaksa dan melakukan kekerasan di jalan, silahkan laporkan ke aparat polis terdekat.

Pangdam Jaya Mayjen TNI Dudung Abdurachman meminta kepada sejumlah perusahaan untuk menghentikan penggunaan jasa debt collector. Hal itu pasca insiden video viral yang merekam aksi sejumlah debt collector mengerubungu Anggota TNI di wilayah Jakarta Utara.

“Saya harapkan kepada perusahaan- perusahaan yang memanfaatkan jasa-jasa debt collector sudah tidak melakukan kembali,” kata Dudung saat konfrensi pers di Makodam Jaya, Senin (10/5).

Bahkan, Dudung menegaskan bahwa pihaknya tidak akan segan-segan menindak aksi para debt collector yang kerap meresahkan masyarakat. Karena mereka tersebut merupakan tindakan premanisme yang tidak dapat dibiarkan.

penulis : suiswan kabiro kota Tangerang

Berita Terkait

Top